Mobil yang sudah dilengkapi turbo tetap banyak peminatnya di era gempuran mobil listrik dan hybrid. Bahkan banyak para penggemar otomotif pemula yang mulai bermain mobil turbo. Adakalanya turbo standar di upgrade jedi lebih besar atau sekedar dirubah menjadi turbo hybrid. Namun dibalik itu semua yang terpenting adalah bagaimana merawat mobil yang sudah dilengkapi turbo dengan […]
Turbo yang merupakan salah satu perangkat force induction pada mesin mobil diesel bisa saja mengalami kerusakan akibat dari perawatan yang kurang maksimal. Namun masih banyak pengguna mobil turbo yang belum tahu seperti apa ciri-cirinya jika terjadi kerusakan turbo. Berikut beberapa ciri-ciri kerusakan turbo yang wajib kita ketahui. 1. Lampu Indikator Mesin yang Menyala Saat ini […]
Beberapa waktu lalu admin mengunjungi Indonesia International Motor Show (IIMS) 2024 di Grand City Surabaya. Terjadi perbincangan menarik antara para penghobi otomotif, salah satunya seputaran mesin turbo. Mulai cara perawatan ringan mesin turbo hingga penggantian turbo dengan kapasitas yang lebih besar. Salah satu narasumber bertanya kenapa kapasitas oli mesin di mobilnya yang sudah dilengkapi turbo […]
Beberapa waktu lalu, ET menerima WA dari kawan yang punya hobi baru di bidang otomotif menanyakan bengkel reparasi turbo di Surabaya. Dan bukan hanya 1 melainkan banyak pemain-pemain baru engine performance yang masih tidak tahu soal bengkel reparasi turbo. Salah satu yang recommended adalah Eddy Turbo yang berada di jalan Kawi no 17. Eddy Turbo menerima […]
Kalau beberapa waktu lalu sudah kita bahas dari sisi konsumsi bahan bakar, sekarang dari sisi jarak tempuh. Mobil listrik berdaya 1 kWh bisa menempuh jarak 8,5 kilometer. Sementara 1 liter bensin dapat menempuh jarak 10 kilometer. Dilansir dari Kompas, 1 liter bensin setara dengan 1,2-1,3 kWh. Jika harga listrik di SPKLU dibanderol Rp2.500 per kWh, […]
Beberapa waktu lalu kita sudah membahas secara singkat tentang perbedaan keiritan antara mobil hybrid dan mobil turbo. Kini yang dibahas adalah lebih irit mana antara mobil listrik dan mobil bensin dari sisi konsumsi bahan bakar. Mengingat semakin banyaknya produsen mobil mengeluarkan mobil listrik yang digadang-gadang akan menggusur mobil konvensional. Apalagi ditambah dengan harga BBM yang […]
Untuk mobil bermesin turbo dan hybrid memang identik dengan konsumsi bahan bakar yang lebih irit. Lantas, jika dibandingkan iritan mana mesin turbo atau mesin hybrid? Beberapa ahli mengatakan jika ingin membandingkan keduanya harus melihat kapasitas mesinnya. Jika mesin turbo dibandingkan dengan yang full hybrid maka akan lebih irit yang full hybrid. Memang secara performa mesin […]
Sebelum membahas bagaimana cara kerja blow off pada mesin mobil yang sudah dilengkapi turbo, kita bahas dulu apa fungsi dari blow off. Blow off valve ini fungsi utamanya membuang udara terkompresi (boost) ke atmosfer pada saat pedal gas diangkat/ditutup. Jadi blow-off valve sebagai jalur pembuangan dari sisa boost yang dihasilkan turbo menuju throttle body. Blow-off akan terbuka untuk melepas sisa tekanan […]
Jika turbo mobil Anda bermasalah, tidak perlu selalu ganti baru. Cukup direkondisi dengan penggantian part-part tertentu. Nah, sekarang tidak perlu bingung cari komponen turbo macam rotor, turbin, blower, repair kit dan lain-lain. Di Surabaya ada Eddy Turbo (ET) yang memang spesialis menjual part turbo berbagai ukuran. “Harganya juga macam-macam. Untuk repair kit mulai Rp 1 […]