By Eddy Turbo
In News Posted
Apa Itu Turbo Lag ? Ini Penjelasan Singkatnya
Meskipun sudah disematkan piranti force induction seperti turbocharger, mobil dengan mesin turbo juga punya kelemahan, ialah respon tenaganya yang kalah cepat dengan mobil non turbo. Nah respon yang lambat itulah disebut turbo lag. “Tapi itulah karakteristik dari mesin turbo,” terang Aris Suhendy, owner dari Eddy Turbo, bengkel spesialis reparasi turbo. Tapi, kenapa turbo lag […]
0Read More